Dengan memiliki merek dan brand yang kuat, perusahaan dapat menerapkan manajemen berkualitas di setiap aspek perusahaan, seperti peningkatan arus kas, memperluas pangsa pasar, membatasi biaya iklan, hingga menentukan harga dan lain sebagainya. Keberadaan merek begitu penting karena hal tersebut bersifat esensial mengingat merek memiliki fungsi dasar untuk membawa