Jangan Dianggap Enteng, Ini Pentingnya Website Bagi UMKM

Saat ini keberadaan UMKM di Indonesia tersebar di berbagai wilayah dengan ranah produksi yang beranekaragam. Berdasarkam data yang dihimpun dari Kementerian Koperasi, Usaha Kecil, dan Menengah, pada tahun 2018 saja jumlah pelaku UMKM telah mencapai angka 64,2 juta. Keberadaan UMKM memiliki kontribusi besar sebagai salah satu penyumbang nilai

Branding: Pengertian, Unsur, Jenis, dan Manfaatnya

Branding merupakan salah satu cara untuk membangun strategi apik bagi perkembangan suatu bisnis. Di masa modernisasi yang serba digital ini, telah tersedia berbagai platform yang semakin memudahkan sepak terjang penerapan branding karena dibantu oleh berbagai media sosial, seperti Instagram, Facebook, Youtube, dan sebagainya. Dengan branding, penggambaran bisnis yang

Keuntungan Penerapan Kerja Melalui Metode Kanban

Salah satu metode yang digunakan untuk pemetaan strategi dalam mendeskripsikan gambaran umum alur produksi dapat menggunakan metode Kanban. Metode Kanban pertama kali diperkenalkan untuk memberikan kemudahan visualisasi kerja mengenai alur produksi yang diawali dengan penyediaan stok bahan baku hingga proses produksi selesai dikerjakan. Istilah “kanban” berasal dari bahasa

Kembangkan Bisnis Produktif Melalui Diversifikasi Usaha

Salah satu pernyataan terkenal Warren Buffet ialah “don’t put all your eggs in one basket”. Jika dijelaskan secara lebih mendalam, Buffet ingin jika kegiatan yang kita jalani pada suatu bidang tidak hanya berfokus pada satu hal saja melainkan perlu untuk memperluas serta mengembangkan hal tersebut ke hal lainnya.

Social Commerce: Penjualan Produk Apik Pada Media Sosial

Perkembangan media sosial merambah pada kemudahan pengerjaan berbagai bentuk kegiatan pemasaran menjadi semakin mudah dikontrol karena fleksibilitas media sosial yang menyediakan konektivitas antara pelaku bisnis dengan konsumen, sehingga bisa tetap berinteraksi di tempat dan waktu yang berbeda-beda. Kini konsumen bisa melakukan aktivitas berbelanja tanpa perlu datang langsung ke

6 Jenis Anggaran Bisnis yang Perlu Diketahui

Anggaran merupakan hal penting untuk menjalankan aktivitas bisnis karena segala bentuk operasional secara langsung membutuhkan ketersediaan anggaran yang mencukupi. Melalui anggaran, batasan jumlah minimal dan maksimal mengenai kebutuhan belanja kegiatan bisnis dapat dikontrol pengadaannya karena menyesuaikan pula dengan kebutuhan lainnya, sehingga masing-masing kebutuhan memiliki poris berdasarkan jumlah serta

Startup yang terus berkomitmen tingkatkan kualitas ekosistem pasar modal Indonesia

PT APLIKASI EMITEN INDONESIA