Berbicara perihal investasi akan kurang lengkap rasanya jika tidak membahas seputar saham. Saham merupakan instrumen finansial yang masih eksis hingga saat ini. Investasi saham tidak hanya dilakukan oleh orang-orang yang memiliki modal yang besar saja, bagi seseorang yang memiliki modal sedikit pun masih bisa melakukan investasi dalam pasar
Sebelum mencoba untuk melakukan investasi dengan memanfaatkan fasilitas margin pada perusahaan sekuritas, ada baiknya untuk memahami lebih lanjut mengenai apa yang dimaksud dengan margin call. Margin call merupakan suatu masa ketika nilai-nilai ekuitas yang dimiliki oleh pemodal hampir habis karena berada pada posisi yang didorong oleh faktor-faktor penyebab
Dewasa ini, tren investasi tengah meningkat di kalangan masyarakat yang dilakukan atas berbagai tujuan. Selain itu, varian instrumen finansial saat ini telah tersedia dalam berbagai bentuk, seperti saham, reksadana, emas, dan deposito. Salah satu varian instrumen finansial yang digemari oleh masyarakat adalah saham. Istilah saham tentunya sudah tidak
Reksadana syariah merupakan wadah yang mengumpulkan dana dari masyarakat untuk dikelola oleh Manajer Investasi (MI) dan kemudian kembali di investasikan ke dalam instrumen surat berharga seperti saham maupun obligasi yang sesuai dengan prinsip syariah islam. Dalam reksa dana syariah seorang MI tidak berkewajiban untuk menanggung kerugian
Ketika kamu akan membeli rumah second/bekas, penting bagi kamu untuk memperhatikan beberapa hal-hal penting agar kamu tidak rugi di akhir. Kamu perlu berhati-hati ketika membeli rumah bekas apalagi jika nanti kamu ingin membeli lewat developer. Pertimbangan-pertimbangan yang perlu kamu siapkan akan berbeda dibandingkan ketika membeli rumah baru.